detail news
Bencana
11-09-2020

YPP Serahkan Paket Sembako Bantu Warga di Pelabuhan Ratu, Sukabumi, Jawa Barat.

Emtek Peduli Corona melalui YPP SCTV Indosiar, Sabtu, 7 November 2020 menyalurkan bantuan sebanyak 200 paket sembako berisikan: 5 kg beras, 1 kg gula pasir, 1 kg tepung, 1 lt minyak, 4 bungkus mie instan dan 400 masker kain untuk warga di sekitar wilayah Pelabuhan Ratu Sukabumi, Jawa Barat. Mereka yang menerima bantuan dari YPP adalah sebagai berikut: Para nelayan Pelabuhan Ratu, Sukabumi sebanyak 42 paket sembako dan 100 masker yang diterima langsung oleh para nelayan di wakili Budi MS; Jemaat GBI Karang sari Pelabuhan Ratu, Sukabumi sebanyak 50 paket sembako dan 100 masker yang diterima oleh Robert Antoni Lubis dan juga Kasepuhan Cipta Mulya, Desa Sinarresmi, Cisolok, Sukabumi sebanyak 108 paket sembako dan Masker 200 masker yang diterima oleh Abah E. Suhendri Wijaya sebagai Ketua Adat Kasepuhan. Penyerahan paket sembako ini diterima dengan sukacita oleh Abah hendri. Dalam pelaksanaan kegiatan ini YPP bekerjasama dengan komunitas GMIB (Generasi Muda Indonesia Bersatu) yang di ketuai Ferry Afridiyanto.

Untuk membantu lebih banyak orang yang membutuhkan, silakan donasikan rezeki anda melalui aplikasi DOKU:

 

Berita Lainnya
news
Bencana
15-01-2024
Penyerahan Rumah Tahan Gempa Kepada Warga Terdampak Gempa Bumi di Cianjur
Selengkapnya
news
Bencana
19-10-2023
Bantuan Mebeulair Untuk SD yang Terdampak Gempa Cianjur Tahun 2022
Selengkapnya
news
Bencana
19-10-2023
Penyerahan Bantuan Rumah Untuk Warga Terdampak Gempa Cianjur
Selengkapnya